Rabu, 10 Oktober 2018

Cara Mencari Record PhpMyAdmin

Mencari Record

1.Pilih menu Search di bagian menu utama.
2.Pilih field yang akan ditampilkan
3.Tentukan jumlah baris per halaman dalam tampilan.
4.Pilih dasar pengurutan field
5.Tuliskan kondisi pencarian
6.Atau tentukan kondisi pencarian untuk masing-masing field
7.Pilih tombol Go untuk mengeksekusi pencarian

Cara Mencari Record PhpMyAdmin

Cara Menjalankan Perintah SQL PhpMyAdmin

Menjalankan Perintah SQL

1.Klik menu SQL pada navigasi bagian atas.
2.Tuliskan perintah SQL pada area teks yang sudah disediakan.
3.Klik tombol Go.

Cara Menjalankan Perintah SQL PhpMyAdmin

1.Ditampilkan informasi eksekusi perintah SQL
2.Perintah SQL akan ditampilkan kembali
3.Akan ditampilkan hasil perintah SQL

Cara Menjalankan Perintah SQL PhpMyAdmin

Cara Menghapus Data Record PhpMyAdmin

Menghapus Data

1.Pada tampilan record, klik tombol Xuntuk record yang akan dihapus.
2.Akan ditampilkan konfirmasi penghapusan. Klik OKjika benar-benar ingin menghapus data dan klik Canceljika ingin membatalkannya

Cara Menghapus Data Record PhpMyAdmin

Cara Mengubah Data PhpMyAdmin

Mengubah Data

Klik tombol pada tabel data (record). Akan ditampilkan form ubah record dimana data yang lama sudah ditampilkan.
1.Ubah data yang akan dirubah.
2.Klik tombol Go untuk menyimpan perubahan.

Cara Mengubah Data PhpMyAdmin

1.Setelah perubahan disimpan akan ditampilkan informasi jumlah record yang berubah.
2.Perintah SQL untuk mengubah data ditampilkan.
3.Record setelah terjadi perubahan ditampilkan.


Cara Mengubah Data PhpMyAdmin

Cara Menambah Data ( Record ) ke Table PhpMyAdmin

Menambah Data ( Record ) ke Table
1.Klik menu Insert pada navigasi sebelah atas.
2.Akan ditampilkan form isian data baru sesuai dengan struktur tabelnya. Isi data dengan benar.
3.Klik tombol Go untuk menyimpan record (data) ke tabel.





1.Konfirmasi jumlah record yang ditambahkan ditampilkan di layar.
2.Perintah SQL dari proses menambah data (insert) ke tabel ditampilkan. Pahamilah.


Cara Menampilkan Data PhpMyAdmin

Menampilkan Data

1.Klik tombol Browse pada navigasi bagian atas.

2.Akan ditampilkan jumlah record (data) dan waktu eksekusi query.

3.Ditampilkan pula perintah SQL-nya.

4.Record (data) ditampilkan dalam bentuk tabel.


Cara Melihat Struktur Table PhpMyAdmin

Melihat Struktur Table

1.Klik menu Structureyang terdapat di menu navigasi sebelah atas.

2.Akan ditampilkan struktur tabel yang dipilih.

3.Informasi lain sehubungan dengan tabel juga ditampilkan

Cara Melihat Struktur Table PhpMyAdmin